Espospedia
Senin, 30 September 2019 - 07:00 WIB

Mengapa Warga AS Ogah Cebok Pakai Air?

Redaksi Solopos.com  /  Rini Yustiningsih  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Budaya bercebok menggunakan air lazim dilakukan di Indonesia. Seiring perkembangan zaman, bidet alias alat semprot untuk bercebok makin populer.

Bidet diyakini berasal dari Prancis pada awal 1700-an. Bidet berarti kuda dalam bahasa Prancis, atau lebih tepatnya kuda berkaki pendek yang kuat. Istilah ini merupakan kiasan tentang bagaimana seseorang seharusnya menggunakan alat itu.

Advertisement

Namun negara maju seperti Amerika Serikat (AS) absen dalam daftar negara-negara dengan bidet di kamar mandi penduduknya. Mengapa bidet tidak pernah ditemukan di AS masih agak misterius.

Profesor dari New York University (NYU), Harvey Molotch menawarkan beberapa teori kepada The New York Times. Salah satunya adalah bidet merupakan penemuan Prancis, jadi alat itu ditolak oleh Inggris.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif