Espospedia
Jumat, 19 Juli 2019 - 09:20 WIB

Beli Ponsel Ilegal? Pahami Segala Risikonya

Redaksi Solopos.com  /  Septina Arifiani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO – Pemerintah tengah menyusun kebijakan untuk menghentikan peredaran telepon seluler (ponsel) ilegal di Indonesia. Salah satunya dengan memblokir International Mobile Equipment Identity (IMEI) ponsel ilegal.

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berperan untuk mengembangkan sistem identifi kasi produk ponsel ilegal yang dinamakan Device  Identification, Registration, and Blocking System (DIRBS). Sistem ini akan mendeteksi apakah suatu produk ponsel legal atau sebaliknya melalui verifikasi IMEI.

Advertisement

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto mengatakan sejauh ini para pelaku industri siap menerapkan sistem ini. Hanya, tinggal menunggu  regulasi yang saat ini masih digodok oleh tiga kementerian, di antaranya Kemenperin, Kementerian Komunikasi dan Informatika, dan Kementerian Perdagangan.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif